KAJIAN KEARIFAN LOKAL DALAM PENGELOLAAN SUMBERDAYA ALAM DAN LINGKUNGAN KAWASAN MENDAWAI HARAPAN MEDIA, PONTIANAK TENGGARA
Anissa Shela Aulia

Universitas Trisakti
Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan


Abstract

Keanekaragaman pola adaptasi habitat yang ada pada masyarakat Indonesia diturunkan dari generasi
ke generasi. Setiap khalayak masyarakat tentu memiliki kearifan lokal, kearifan lokal juga tergolong
penting dan harus dipelajari dan dilestarikan dalam masyarakat. Beberapa pendekatan yang bisa
diambil, diantaranya : a) ekologi politik, b) ekologi kebahagiaan manusia, c) perspektif manusia d)
perspektif manusia ekologi manusia, e) tindakan serta pendekatan konsekuensi (Model Interpretasi
Kontekstual Progresif) Di kota Pontianak, Kalimantan Selatan, yakni di kawasan Mendawai Harapan
Media, beberapa intel daerah terus menjadi contoh bagi masyarakat. Sehingga kearifan lokal berperan
penting dalam pengelolaan SDA serta lingkungan.

Keywords: Kearifan Lokal, Pengelolaan, Sumberdaya Alam, Lingkungan

Topic: Evaluasi Kualitas Komponen Lingkungan Terbangun

SIM8 2022 Conference | Conference Management System